Ucapkan Selamat Pada Para Pemenang, Menpora Jadikan Anugerah Syiar Ramadhan Inspirasi Bagi Pemuda
Jakarta: Menpora Zainudin Amali menyampaikan ucapan selamat kepada para pemenang Anugerah Syiar Ramadhan (ASR) 1441 H, yang dihelat secara virtual dan disiarkan TV MUI (Official TV MUI), Sabtu (11/7). ASR dilakukan rutin setiap tahun pada setiap bulan Ramadhan dan untuk kali ini atas kerjasama Kemenpora RI, MUI, dan KPI Pusat. “Karena suasana Pandemi Corona tidak bisa […]
Continue Reading