Webinar Bareng Suryopratomo Tentang Protokol Olahraga di Era New Normal, Menpora Jelaskan Status 6 Stadion Piala Dunia U-20
Jakarta: Pada acara Webinar Kemenpora yang bertajuk Protokol Olahraga Di Era New Normal Menuju Kebangkitan Olahraga Nasional Pasca Pandemi COVID-19 bersama moderator wartawan senior Suryopratomo, Senin (29/6) siang, di Situation Room Kemenpora, Menpora Zainudin Amali menjelaskan tentang Persiapan Piala Dunia U-20 tahun 2021. Menurutnya, PSSI sekarang ini sedang mempersiapkan Tim Nasional, sedangkan untuk penyelenggaraannya sedang dirancang […]
Continue Reading